LKTI dan Lomba Esai tingkat Nasional
Scientific Great Moment (SGM) adalah sebuah acara perlombaan ilmiah tahunan yang diselenggarakan oleh lembaga kepenulisan Fakultas Teknologi Pertanian (FTP) Universitas Brawijaya (UB) yaitu Agritech Research and Study Club (ARSC). SGM ini telah dilaksanakan sebanyak 5 kali, dan tahun ini merupakan tahun ke-6 diselenggarakannya acara ini. Acara ini diselenggarakan sebagai wujud kepedulian ARSC kepada pelajar dan mahasiswa Indonesia dalam hal kepenulisan ilmiah.
Scientific Great Moment 6 sudah membuka pendaftaran LKTI dan Lomba Esai nih. Simak yuk!
Tema Lomba: “Agricultural Technology Based on Environment for AEC 2016″
Lomba Karya Tulis Ilmiah (LKTI):
- Rancang Bangun Alat Pengolah Bahan Pertanian Ramah Lingkungan
- Manajemen Sumber Daya dalam Industri Pertanian
- Pemanfaatan dan Pengolahan Sumber Daya Lokal sebagai Pangan Alternatif
- Peserta adalah mahasiswa aktif Diploma atau S1 Perguruan Tinggi di Indonesia
- Peserta merupakan kelompok yang terdiri dari maksimal 3 orang dalam satu perguruan tinggi yang sama
- Satu Mahasiswa boleh mengirimkan maksimal 2 abstrak karya tulis
- Setiap mahasiswa haya diperbolehkan menjadi ketua pada satu karya
Pengumuman Lolos Abstrak: 30 Juli 2015
Registrasi Ulang : 30 Julis - 06 September 2015
Biaya Registrasi Ulang* :
- Gelombang I : 30 Juli - 16 Agustus 2015 ( biaya registrasi Rp 85.000)
- Gelombang II : 17 Agustus - 06 September 2015 (biaya registrasi Rp 100.000)
Biaya dibayarkan setelah PENGUMUMAN SELEKSI ABSTRAK, yang dapat dikirimkan pada no rekening mandiri: 1440015294314 a.n Novelya Darris Velocyta
Formulir pendaftaran LKTI download disini
Panduan Lomba LKTI downlod disini
Lomba Esai :
- Inovasi Teknologi Pertanian Berbasis Potensi Lokal Menuju Indonesia Mandiri
- Upaya Membangun Sadar Lingkungan dalam Penerapan Teknologi Pertanian
- Peserta lomba adalah pelajar aktif SMA/SMK/sederajat di Indonesia
- Peserta merupakan tim yang terdiri dari 3 orang
- Setiap tim dapat mengirimkan maksimal satu karya esai
- Peserta dapat mengirimkan esai lain dengan ketua berbeda
- Esai merupakan karya sendiri (orisinil) dari tim yang bersangkutan, belum pernah dipublikasikan sebelumnya di media, diikutkan dalam perlombaan sejenis dan/atau tidak pernah digunakan untuk media komunikasi apapun
- Pendaftaran gelombang I : 26 Juni - 10 Agustus 2015 (biaya registrasi Rp 45.000,-/tim)
- Pendaftaran gelombang II : 11 Agustus - 29 Agustus (biaya registrasi Rp 60.000,-/tim)
Pengumpulan Esai: 26 Juni - 29 Agustus 2015
10 TIM DENGAN ESAI TERBAIK BERHAK MENJADI FINALIS POST TO POST CHAMPION
Formulir pendaftaran Lomba Esai download disini
Panduan Lomba Esai download disini
HADIAH:
Mahasiswa
Juara I : Rp 3.500.000 + Trophy + Sertifikat
Juara II : Rp 2.000.000 + Trophy + Sertifikat
Juara III : Rp 1.000.000 + Trophy + Sertifikat
Siswa
Juara I : Rp 2.000.000 + Trophy + Sertifikat
Juara II : Rp 1.500.000 + Trophy + Sertifikat
Juara III : Rp 1.000.000 + Trophy + Sertifikat
More Information:
Website: http://scientificgreatmoment.tumblr.com/
Twitter : @arsc_sgm6
Facebook : Scientific Great Moment
Email : arsc.sgm@gmail.com
Contact person: Ashva Afkarina (085655355513)
Novelya Dorris (085245653929)
Sumber
0 comments:
Post a Comment